Cara Membuat Link Download via Google Drive

Seperti yang kita ketahui Google Drive adalah media penyimpanan yang sangat populer dikalangan pengguna internet. google drive juga menyediakan kapasitas yang sangat besar yaitu 15GB, selain untuk penyimpanan file google drive juga bisa di nikmati publik dengan cara membuatkan link download atas file yang kita simpan di google drive. caranya simple dan mudah untuk kalian pahami mari kita simak dibawah ini langkah - langka membuat link download via google drive :

Tentunya kalian sudah punya file yang siap di upload dan bisa di nikmatin orang lain. baca juga Cara upload file di google drive. 

- Pertama siapkan file yang akan kita buat kan link download nya. lalu kalian klik salah satu file yang akan dibuat link downloadnya, contoh saya akan membuatkan link download NFS lihat gambar yang saya kasih kotak merah no. 1
- Cara yang kedua klik yang saya kasih kotak merah gambar no2 kemudian klik Sharing settings dan akan muncul seperti ini 
- Ketiga lalu kalian ganti link nya

https://drive.google.com/file/d/0BzYbbUrLgeieQlFrYW5Za0ZQTVE/view?usp=sharing
warna biru adalah ID untuk file anda di google drive. 

lalu kalian ubah dengan link yang ini 
https://docs.google.com/uc?export=download&id=

Sehingga link nya akan seperti ini 
https://docs.google.com/uc?export=download&id=0BzYbbUrLgeieQlFrYW5Za0ZQTVE

Link diatas merupakan direct link untuk di upload di website atau blog donwload

- Cara terakhir, lalu buka new tab di mozilla / chrome dan pastekan link yang sudah kalian ubah dan siap download. sehingga hasilnya akan seperti ini
NOTE : Pastikan file yang akan kalian upload sudah di setting "Share Public" sehingga akan mudah diberikan tautan untuk berbagi.

Nah, cukup mudah dan simple bukan. semoga bermanfaat bagi kalian yang masih belum tahu cara membuat link download via google drive. samapi ketemu di kesempatan berikutnya.





Cara Membuat Link Download via Google Drive Cara Membuat Link Download via Google Drive Reviewed by admin on 01:19 Rating: 5
Powered by Blogger.