Cara Remove Picasa di Gallery HP


Remove Picasa di Gallery-Tentu nya kalian pasti pernah menggunakan handphone berbasis android. selain canggih juga simple untuk kita gunakan sebagai alat komunikasi kita sehari-hari nya. jika kalian sibuk di dunia internet tentunya kalian akan mempunyai sebuah email yang dimana akan kalian hubungkan dengan handphone android kalian, namun kadang kita selalu bingung begitu banyak nya gambar yang tidak kita kenalai masuk di gallery handphone kita. perlu kalian ketahui itu bukanlah virus atau selainnya hanya gambar yang dari email kalian. misalnya kalian seorang blogger dan menggunakan email yang sama di handphone kalian otomatis gambar video akan terhubung ke handphone kalian dan susah untuk dihapus. 

Jangan panik mari kita simak caranya dibawah ini untuk menghilangkan gambar dari picasa yang masuk ke gallery handphone kalian :

1. Tekan Apps pada hp kalian, disini saya menggunakan handphone samsung, kemudian klik Settings
2. lalu scrool kebawah dan cari Accounts lalu kalian klik Google
3. klik pada email kalian contoh det123@gmail.com kemudian cari Sync Picasa Web Albums kemudian uncek
Note : karena saya sudah menghilangkan picasa nya maka tampilan di hp saya seperti ini

4. Selanjutnya kalian pergi ke Settings klik Application manager gesere ke kiri All cari kebawah dan temukan Gallery lalu klik Clear cache lalu Clear data

5. Selesai, coba sekarang buka gallery kalian jika berhasil maka akan seperti ini tampilannya

Mudah dan simple.demikian lah tutorial kali ini cara menghapus/remove picasa di gallery hp semoga bermanfaat dan sampai ketemu lagi di kesempatan yang akan datang.


Cara Remove Picasa di Gallery HP Cara Remove Picasa di Gallery HP Reviewed by admin on 20:15 Rating: 5
Powered by Blogger.